Ora Obah, Ora Mamah : Studi Kasus Gender pada Sektor Informal di Masa Pandemi COVID-19
Oleh: Dati Fatimah, Desintha Dwi Asriani, Aminatun Zubaedah, dan Mida Mardhiyyah. Jakarta : Friedrich-Ebert-Stiftung, 2020 Gender menjadi dimensi penting yang berkontribusi pada kerentanan, namun seringkali luput dalam berbagai upaya penanganan bencana, termasuk pandemi COVID-19. Akibatnya, isu-isu gender tidak menjadi prioritas dalam penanganan pandemi COVID-19. Di samping itu, norma sosial yang tidak adil gender bisa menjadikan
Ora Obah, Ora Mamah : Studi Kasus Gender pada Sektor Informal di Masa Pandemi COVID-19 Read More »